Salam sobat blogger , Hari ini 100persenworking akan membagi ilmu tentang cara mudah rakit komputer ( dengan gambar), kenapa dibilang mudah, karena kita membandingkannya dengan merakit tv tabung, dan komponen dalam komputer lebih mudah dirakit daripada merakit sebuah tv.
mari kita ulas masing- masing komponen hardware(perangkat keras) komputer :
- Prosesor, merupakan komponen utama pemrosesan data. Di dalam komponen ini seluruh interpretation diproses berdasarkan module yang dijalankan.
- Motherboard, merupakan komponen yang menjadi tempat semua komponen berhubungan. Semua komponen mulai dari input, prosesor hingga output, berhubungan melalui komponen ini.
- Hard Disk, merupakan komponen yang berfungsi untuk menyimpan interpretation dan module yang diperlukan oleh seluruh komponen (komputer). Komponen lainnya yang fungsinya sama adalah Disk Drive (CD, DVD), Floppy-Drive.
- Memori (RAM), merupakan tempat penyimpanan interpretation dan module yang sifatnya sementara yang digunakan untuk mempercepat proses dari kerja prosesor.
- chasing ( wadah) berserta powersupply adalah perangkat untuk mewadahi komponen komputer dan power supply berfungsi untuk menyuplai power/ tenaga ke seluruh komponen.
Komponen Perantara antara Prosesor dengan Input dan Output. Komponen ini umumnya berbentuk komponen tambahan berupa kartu atau Slot/Port:
- Kartu VGA (vga card), merupakan perantara antara Prosesor (dan komponen pendukungnya) dengan layar penampil (monitor). kartu vga bisa ditambah sesuai dengan slotnya.
- Kartu Audio (audio card), merupakan perantara antara Prosesor (dan komponen pendukungnya) dengan speaker.
- Kartu Firewire, merupakan perantara antara Prosesor (dan komponen pendukungnya) dengan komponen submit berkecepatan tinggi seperti kamera video.
- Kartu TV Tuner, merupakan perantara antara Prosesor (dan komponen pendukungnya) dengan komponen submit untuk menerima siaran televisi.
- wifi card, merupakan komponen penangkap sinyal wifi untuk mendapatkan akses internet tanpa kabel.
- lan card, merupakan komponen untuk mendapatkan akses internet melalui kabel lan(ethernet)
- Monitor, komponen yang menampilkan proses atau apa yang sedang dikerjakan oleh komputer. Termasuk menampilkan interpretation hasil pengolahan.
- Printer, untuk menampilkan atau mencetak interpretation dari komputer.
- Plotter, sama dengan printer. Yang membedakannya adalah kemampuan pencetakan datanya.
- Speaker atau Buzzer. Untuk menyampaikan informasi atau interpretation hasil pengolahan dalam bentuk gelombang suara.
Sekarang kita akan melakukan proses perakitan komputer, untuk langkah perakitan kita hanya menggunakan komponen hardware(perangkat keras) komputer yang sudah dijelaskan di atas tadi.
peralatan yang dibutuhkan hanya obeng plus.
1. langkah pertama adalah pemasangan processor ke dalam soket prosessor di mainboard, untuk pemasangan processor ( ada intel dan ada amd) lihat gambar di bawah ini,
- buka kunci penutup soket (no1)
- kemudian letakan procecor ke soket(no 2) ingat lihat terlebih dahulu antara processor dan soket terdapat panel lubang yang harus di pasang sejajar dan pas.
- kemudian tutup dan kunci (no 4 dan no 5)
- untuk pemasangan kipas ada 2 type yaitu dengan menancapkan dan memutar kuncinya(sebelah kiri) dan ada type dengan dibaut (sebelah kanan)
- kemudian langkah terakhir tancapkan power kipas pada mainboard biasanya ada tulisan sys fan, ( no 10)
untuk processor type amd anda bisa lihat gambar di bawah ini
- buka kunci penutup soket (no1)
- kemudian letakan procecor ke soket(no 2) ingat lihat terlebih dahulu antara processor dan soket terdapat panel lubang yang harus di pasang sejajar dan pas.
- kemudian kunciprosessor (no 3)
- untuk pemasangan kipas , terdapat 2 pengunci di sisi kanan dan kiri, pasang salah satu sisi terlebih dahulu(no5), kemudian pasang sisi sebalah satunya tekan lebih keras agar kencang terpasang.
- kemudian langkah terakhir tancapkan power kipas pada mainboard biasanya ada tulisan sys fan, ( no 7)
2. langkah kedua adalah pemasangan processor, untuk pemasangan ram ( memory) ada ddr, ddr2 , ddr3 dan seterusnya. cara membedakanya ada di bagian potongan ram( lihat gambar yang diberi lingkaran) untuk pemasangan ram lihat gambar di bawah ini,
- buka kunci soket ram ( no1)
- pasang ram sesuaikan dengan soket ddr( gambar yang diberi lingkaran)
- pastikan terpasang dengan kencang dengan cara menekan kebawah
- kunci ram (no3)
3. langkah ketiga adalah pemasangan mainboard ke dalam casing, untuk pemasangan lihat gambar di bawah ini,
- pasang panel penutup sesuaikan lubang dengan port di mainbord (no1)
- pasnag mainboard posisinya lihat (no2)
4. langkah keempat adalah pemasangan kabel panel tombol casing ke mainboard, tombol ini berupa :
- tombol power untuk menyalakan, tombol reset untuk restart
- tombol hdd led dan power led untuk lampu indikator
untuk pemasanganya( lihat gambar yang diberi lingkaran) panel dipasang di jfp1 yang terdapat pada mainboard.,untuk lebih jelasnya lihat gambar di bawah ini,
5. langkah kelima adalah pemasangan/ konfigurasi power supply ke dalam mainboard umumnya terdapat 2 soket power yaitu power besar (no2) dan power kecil (no3)
6. langkah keenam adalah pemasangan hardisk atau dvd drive ke dalam mainboard, untuk pemasangan hardisk terdapat 2 kabel yang menghubugkanya yaitu kabel data hardisk(3) dan kabel power hardisk(no 4) dari power supply, keduanya masing-masing di colokan ke hardisk dan ke dalam mainboard (no2).
7. proses perakitan sudah selesai langkah berikut adalah pemasangan tambahan vga card ( jika ada) langkahnya sebagai berikut:
- copot penutup card di sebelah bawah
- buka kunci soket (no3)
- masukan vga card (no4)
- kunci kembali soket vga (n05)
kemudian hubungkan semua perangkat keyboard mouse dan lcd kemudian nyalakan, selamat anda sudah bisa melakukan bongkar pasang perangkat komputer.
bila anda bingung dengan langkah diatas silahkan comment di bawah
Sekian dari 100 persen working
dijamin 100persenworking
karena 100persenworking sudah benar2 teruji
semoga informasi dari 100persenworking bermanfaat barokah
No comments:
Post a Comment